Fakta1.com,Jakarta, – Ikatan Mahasiswa Indonesia Konawe Jakarta (IMIK-Jakarta) Mengucapkan Selamat dan Apresiasi Kepada Kepala Kepolisian Resort Kabupaten Konawe (Kapolres Konawe) AKBP Ahmad Setiadi S.I.K, Atas Dedikasi dan Kinerja Selama Ini.
IMIK JAKARTA, Mengucapkan Selamat Kepada Bapak Kapolres Konawe AKBP Ahmad Setiadi S.I.K Atas Jabatan Baru Nya Sebagai Wadansanlatlantas Brimob Mabes Polri, dan Terimakasih Banyak Atas Kinerja Serta Dedikasinya Selama Ini Dikonawe, Kami Dari Ikatan Mahasiswa Indonesia Konawe Jakarta (IMIK-JAKARTA) Ucapkan Selamat dan Sukses Semoga Selalu Jaya Ditempat Yang Baru.
Ketua Ikatan Mahasiswa Indonesia Konawe (IMIK) Jakarta, Irsan Aprianto Ridham mengapresiasi kinerja Kepala Kepolisian Resor (Polres) Konawe dalam menangani kasus-kasus yang selama ini seringkali terjadi dikabupaten konawe mulai dari tindak pidana kriminal seperti Pengedaran Narkoba, Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO), hingga Tindak Pidana Kekerasan.
Irsan Aprianto Ridham, sekali lagi ikatan mahasiswa indonesia konawe (imik) jakarta mengucapkan selamat kepada abangda AKBP Ahmad Setiadi S.I.K atas jabatan barunya sebagai Wadansatlantas Mabes Polri.
“IMIK-JAKARTA sangat mengapresiasi kerja keras dari Kapolres Konawe atas dedikasinya selama ini ,” ujar ketua IMIK JAKARTA yang biasa disebut IAR, Kamis, 10/04/2025.
Terimah kasih yang sebesar- besarnya atas tangung jawab dan dedikasih nya selama berada di konawe. “Sekali lagi dukungan dan apresiasi setinggi-tingginya kami ucapkan atas kerja keras Kapolres dan jajaran,” terang IAR.
Irsan Aprianto menilai, selama 2 tahun 8 bulan menjadi Kapolres di Konawe beliau telah sangat banyak memberikan perubahan yang besar bagi institusi Kepolisian khususnya di wilayah hukum Polres Konawe, dan manfaat besar bagi Daerah dan masyarakat Kabupaten Konawe.
Hal tersebut di buktikan dengan mampunya menjaga kambtimbas dibumi kalosara (konawe) selama menjadi kapolres, di buktikan melalui sukses nya menjaga keselarasan agenda nasional yakni pemilihan umum (Pemilu) serentak di konawe seperti, Pemilihan Kepala Desa (Pilkades), Pemilihan Calon Legislatif (Pilcaleg) dan Pemilihan Calon Presiden (Pilpres) yang berjalan dengan aman, tertib dan lancar bahkan hingga Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak semuanya sukses dan berjalan sukses tanpa adanya ganguan sedikit pun.
“AKBP Ahmad setiadi adalah sosok polisi yang religius yang keseharianya juga sebagai pendakwah di masjid-masjid selamat beliau menjabat sebagai kapolres konawe. Hal ini menurut saya beliau adalah sosok pemimpin yang akan di rindukan bagi masyarakatnya dan semoga bisa menjadi contoh bagi pemimpin berikutnya,”. Ketua IMIK – JAKARTA Irsan Aprianto Ridham.
“Kami Segenap Pengurus Ikatan Mahasiswa Indonesia Konawe Jakarta (IMIK JAKARTA) dan Pemuda Konawe Dijakarta Mengucapkan Selamat Datang Di Bumi Kalosara Konawe AKBP Noer Alam SIK Sebagai Kapolres Baru Konawe,”. Tutupnya.